Program Studi Kedokteran
a.Ketentuan :
- Pendaftaran program studi kedokteran jenjang sarjana disediakan untuk calon mahasiswa baru lulusan 2025/2024/2023 dari sekolah SMA/MA/Sederajat dari Jurusan IPA;
- Calon mahasiswa baru program studi kedokteran yang memenuhi persyaratan wajib mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) & Seleksi Wawancara.
- Calon mahasiswa baru program studi kedokteran tidak diperkenankan penyandang difabel.
- Calon mahasiswa baru program studi kedokteran wajib memenuhi persyarakat: tinggi badan minimal 150 cm, tidak buta warna, dan tidak cacat yang mengganggu proses belajar dilengkapi dengan Medical Check-Up dari Rumah sakit.
- Calon mahasisswa baru program studi kedokteran melampirkan Medical Check-Up ( Download template disini) :
- 1. Cek Fisik (berat badan, tinggi badan, tekanan darah, pemeriksaan fisik).
- 2. Cek Cek Pendengaran ( auditori);
- 3. Cek Mata ( Visus dan Buta warna)
Untuk persyaratan tersebut poin 1,2, dan 3 wajib diupload pada saat melakukan pendaftaran
- Calon mahasiswa baru program studi kedokteran yang dinyatakan diterima wajib melakukan herregistrasi sesuai dengan jadwal yang ditentukan;
- Pendaftaran program studi kedokteran Jenjang sarjana dibuka pada gelombang 1, 2, dan 3 (jadwal terlampir)
- Seleksi program studi kedokteran gigi sesuai tanggal yang telah ditentukan.
b.Alur Pendaftaran :
- Membuat akun pendaftaran online melalui website admisi.umsida.ac.id dan memilih program studi kedokteran;
- Membayar biaya pendaftaran;
- Mengisi formulir pendaftaran online secara lengkap dan benar;
Berkas yang harus dilampirkan :
- a.Scan Ijazah bagi lulusan SMA/MA tahun 2024, 2023 dan/ atau Scan raport SMA/MA IPA sederajat semester 1 hingga 5 (PDF) Bagi lulusan 2025;
- b.Scan hasil Medical Check-Up ( Download template disini) (PDF).
- Mengupload berkas persyaratan pada huruf a) atau b) di laman akun pendaftaran.
Pendaftaran & Herregistrasi :

Biaya Formulir Pendaftaran
S1 KEDOKTERAN : Rp. 500.000
PROGRAM STUDI
- S1 KEDOKTERAN (Terakreditasi Baik)
- PENDIDIKAN PROFESI DOKTER (Terakreditasi)
Menjadi Fakultas Kedokteran yang Unggul dan Inovatif dalam Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Kedokteran Berdasarkan Nilai-Nilai Islam untuk Kesejahteraan Masyarakat pada Tahun 2038.
PERSYARATAN PENDAFTARAN :
Calon mahasiswa baru yang memilih program studi kedokteran gigi harus memenuhi persyaratan:
- Lulusan SMA/MA IPA
- Tinggi badan minimal 150 cm
- Tidak buta warna
- Tidak cacat yang mengganggu proses belajar, dilengkapi dengan surat keterangan sehat dari dokter
- Tidak diperkenankan bagi penyandang disabilitas
LEMBAGA KERJASAMA
- FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNAIR
- RSGM UNIVERSITAS AIRLANGGA
- DINAS KEESEHATAN KABUPATEN SIDOARJO
- RS SITI KHODIJAH MUHAMMADIYAH SEPANJANG
- RS MUHAMMADIYAH LAMONGAN
- RS MUHAMMADIYAH GRESIK
- RS MUHAMMADIYAH AHMAD DAHLAN KOTA KEDIRI
- RS’ AISYIYAH SITI FATIMAH TULANGAN
- RS ISLAM BANJARMASIN
- RSIA MUHAMMADIYAH KOTA PROBOLINGGO
- RS BHAYANGKARA PUSDIK SHABARA PORONG
- PEMERINTAH KABUPATEN BURU
- RSUD MULIA, PUNCAK JAYA, PAPUA
- PUSKESMAS MULIA, PUNCAK JAYA, PAPUA
- RS PKU MUHAMMADIYAH SURABAYA
